ANALISIS TINGKAT DEGRADASI SAMPAH ORGANIK MENGGUNAKAN MAGGOT BLACK SOLDIER FLY DI TPS 3R “SEKAR MANFAAT” DESA SEKARAN

YANI, YULIA PUTRI (2023) ANALISIS TINGKAT DEGRADASI SAMPAH ORGANIK MENGGUNAKAN MAGGOT BLACK SOLDIER FLY DI TPS 3R “SEKAR MANFAAT” DESA SEKARAN. Other thesis, UNIVERSITAS ISLAM LAMONGAN.

[img] Text
01. HALAMAN SAMPUL.pdf

Download (155kB)
[img] Text
02. ABSTRAK.pdf

Download (10kB)
[img] Text
03. DAFTAR ISI.pdf

Download (206kB)
[img] Text
04. BAB 1.pdf

Download (152kB)
[img] Text
05. BAB 2.pdf

Download (314kB)
[img] Text
06. BAB 3.pdf

Download (267kB)
[img] Text
07. BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (484kB)
[img] Text
08. BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (31kB)
[img] Text
09. BAB 6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (125kB)
[img] Text
10. BAB 7.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (136kB)

Abstract

Desa Sekaran merupakan desa padat penduduk yang menghasilkan kuantitas sampah yang tinggi. Sampah yang dihasilkan berupa sampah organik dan sampah anorganik. Pada penelitian ini berfokus terhadap pengolahan sampah organik menggunakan maggot black soldier fly (BSF). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar tingkat degradasi sampah organik menggunakan maggot BSF. Metode eksperimen dilakukan dengan melakukan pengukuran massa sampah 1 kg dan ada 7 jenis sampah organik yang digunakan untuk eksperimen ini, antara lain sampah tulang, daun basah, daun kering, buah, nasi, dan daging. Kemudian ketujuh jenis sampah tersebut dicampurkan dengan 100 gram, 300 gram, 500 gram, 700 gram, 1000 gram, 1300 gram maggot BSF. Hasil dari observasi ini adalah rata-rata tingkat efektifitas baby maggot mendegradasi sampah organik per hari dapat dideskripsikan sebagai berikut: tulang = 6%, daun kering = 7%, daun basah = 7%, daging = 9%, sayur = 10%, buah = 24%, nasi = 9%. Sedangkan Rata-rata tingkat degradasi setiap jenis sampah oleh maggot dewasa yaitu: tulang = 40%, daun kering = 13%, daun basah = 24%, daging = 48%, sayur = 22%, buah = 34%, nasi = 69%. Dapat disimpulkan bahwa jenis sampah yang mudah terdegradasi adalah jenis sampah nasi dan buah, sedangkan yang sulit terdegradasi adalah sampah daun kering. Selain itu, potensi maggot dewasa dalam mendegrasi sampah organik lebih efektif dari pada baby maggot.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: maggot BSF, sampah organik, tingkat degradasi sampah, TPS 3R SekarManfaat.
Subjects: G Geography. Anthropology. Recreation > GE Environmental Sciences
Divisions: FAKULTAS ILMU KESEHATAN > PRODI KESEHATAN LINGKUNGAN
Depositing User: Perpus UNISLA LAMONGAN
Date Deposited: 12 Aug 2024 03:12
Last Modified: 12 Aug 2024 03:12
URI: http://eprints.unisla.ac.id/id/eprint/2472

Actions (login required)

View Item View Item